rizky berlian ilahi
4.0
(2 Rating)
Resep enak untuk camilan ditemani dengan kopi/teh. selamat mencoba ❤
Langkah 1
Potong potong pisang dan coklat sesuai selera.
Langkah 2
Taruh di atas kulit lumpia dan lipat sesuai yang diinginkan.
Langkah 3
Lakukan hingga semua bahan habis.
Langkah 4
Goreng dengan minyak secukupnya dengan api sedang.
Langkah 5
Beri toping sesuai selera. Lalu piscok siap disajikan.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua