Pisang Ijo Kelapa Tabur

Resep Pisang Ijo Kelapa Tabur

Arga Agung Nugroho

Arga Agung Nugroho

5.0

(1 Rating)

Jajanan satu ini dijamin mengenyangkan. Pisang manis dibalut selimut hijau dengan toping kelapa dan coklat yang memanjakan lidah serta perut.

Bahan Utama

Pisang secukupnya

Kelapa Parut satu buah

Tepung Tapioka, Tepung Beras secukupnya

Pewarna Makanan Hijau

Kental Manis Coklat

Alat & Perlengkapan

Panci

Panci Besar

Panci Kecil

Cara Membuat

Kupas pisang dan bersihkan.

Langkah 1

Kupas pisang dan bersihkan.

Siapkan kelapa parut dan kukus.

Langkah 2

Siapkan kelapa parut dan kukus.

Siapkan adonan berupa tepung beras dan tepung tapioka.

Langkah 3

Siapkan adonan berupa tepung beras dan tepung tapioka.

Bikin adonan, tambahkan air dan pewarna makanan hijau hingga tercampur rata.

Langkah 4

Bikin adonan, tambahkan air dan pewarna makanan hijau hingga tercampur rata.

Celupkan pisang ke dalam adonan tesebut dan rebus dalam panci hingga matang. Setelah matang, sajikan dengan taburan kelapa parut dan kental manis coklat.

Langkah 5

Celupkan pisang ke dalam adonan tesebut dan rebus dalam panci hingga matang. Setelah matang, sajikan dengan taburan kelapa parut dan kental manis coklat.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait