Puding Gula Merah #JagoMasakMinggu9

Resep Puding Gula Merah #JagoMasakMinggu9

Atik Haryono

Atik Haryono

5.0

(3 Rating)

Lembut, segar dan manisnya pas banget.

Bahan Utama

1/2 bungkus agar-agar plain

650 ml air

2 butir telur ayam

135 gram gula merah

120 ml santan

Sejumput garam

Alat & Perlengkapan

Panci

Panci Besar

Panci Kecil

Cara Membuat

Didihkan sebagian air dan gula merah, aduk hingga gula larut. Lalu angkat, saring. Sisihkan.

Langkah 1

Didihkan sebagian air dan gula merah, aduk hingga gula larut. Lalu angkat, saring. Sisihkan.

Kocok lepas telur ayam. Sisihkan.

Langkah 2

Kocok lepas telur ayam. Sisihkan.

Dalam panci masukkan agar-agar, air, garam dan santan. Aduk.

Langkah 3

Dalam panci masukkan agar-agar, air, garam dan santan. Aduk.

Tuang larutan gula merah. Aduk. Masak dengan api sedang. Lalu tuang kocokan telur. Masak sambil terus diaduk agar tidak menggumpal dan gosong.

Langkah 4

Tuang larutan gula merah. Aduk. Masak dengan api sedang. Lalu tuang kocokan telur. Masak sambil terus diaduk agar tidak menggumpal dan gosong.

Setelah mendidih, angkat, tuang dalam cetakan. Dinginkan.

Langkah 5

Setelah mendidih, angkat, tuang dalam cetakan. Dinginkan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait