Tine Wahyudi
5.0
(1 Rating)
Penasaran sama resep Momy Zly. Ternyata enak lho.
Langkah 1
Campurkan tepung ketan, tepung beras dan garam. Adui hingga tercampur rata.
Langkah 2
Tuang air sedikit - sedikit, uleni hingga adonan dapat dipulung. Hentikan menambahkan air jika sudah terasa lengket. Tambahkan pasta pandan. Uleni hingga tercampur rata.
Langkah 3
Ambil adonan seberat 10 gr atau sesuai selera. Bulatkan adonan kemudian pipihkan membentuk kancing. Langsung masukan ke dalam air mendidih. Jika adonan sudah mengapung, angkat dan tiriskan.
Langkah 4
Masukan semua bahan unti. Masak dengan api kecil hingga mendidih.
Langkah 5
Setelah air agak menyusut. Masukan adonan lalu aduk hingga unti tercampur rata. Matikan api.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua