Putu Mayang

Resep Putu Mayang

Atik Rusmiyati

Atik Rusmiyati

5.0

(1 Rating)

Makanan ini dibeberapa daerah lain di Indonesia juga ada tapi untuk di daerah Kalimantan Selatan makanan ini diberi nama putu mayang, dengan warna putLihat Selengkapnya

Bahan Utama

250 gram tepung beras

¼ sdt garam

350 ml air

1 lembar daun pandan

Bahan kuah

150 gram gula merah

500 ml santan kental sedang

¼ sdt garam

2 lembar daun pandan

Cara Membuat

Siapkan baskom tahan panas, masukkan tepung beras dan garam aduk hingga rata.

Langkah 1

Siapkan baskom tahan panas, masukkan tepung beras dan garam aduk hingga rata.

Rebus air dan daun pandan hingga mendidih.

Langkah 2

Rebus air dan daun pandan hingga mendidih.

Tuangkan air panas dalam tepung secara perlahan hingga merata dan kalis.

Langkah 3

Tuangkan air panas dalam tepung secara perlahan hingga merata dan kalis.

Cetak tepung dengan cetakan putu mayang, dan dialasi dengan daun pisang.

Langkah 4

Cetak tepung dengan cetakan putu mayang, dan dialasi dengan daun pisang.

Kukus putu mayang pada kukusan selama 15-25 menit atau hingga matang.

Langkah 5

Kukus putu mayang pada kukusan selama 15-25 menit atau hingga matang.

Rebus semua bahan kuah hingga mendidih sambil diaduk agar santan tidak pecah. Sajikan putu mayang bersama kuah.

Langkah 6

Rebus semua bahan kuah hingga mendidih sambil diaduk agar santan tidak pecah. Sajikan putu mayang bersama kuah.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait