Roti Goreng Isi Cokelat Keju

Resep Roti Goreng Isi Cokelat Keju

Tera Terianti

Tera Terianti

5.0

(1 Rating)

Cemilan manis yang mengenyangkan. Recook by Yummy

Bahan Utama

4 lembar roti tawar

2 potong keju

2 sdm meses

1 butir telur kocok

150 gr tepung panir/roti

Minyak goreng secukupnya

Cara Membuat

Ambil satu lembar roti tawar beri 1 sendok meses dan 1 potong keju cheddar.

Langkah 1

Ambil satu lembar roti tawar beri 1 sendok meses dan 1 potong keju cheddar.

Tutup dengan roti kembali, cetak dengan gelas hingga jadi roti bulat.

Langkah 2

Tutup dengan roti kembali, cetak dengan gelas hingga jadi roti bulat.

Masukkan roti dalam kocokan telur.

Langkah 3

Masukkan roti dalam kocokan telur.

Kemudian balut dengan tepung panir/roti hingga merata.

Langkah 4

Kemudian balut dengan tepung panir/roti hingga merata.

Panaskan minyak goreng, masukkan roti goreng hingga coklat keemasan, angkat dan tiriskan.

Langkah 5

Panaskan minyak goreng, masukkan roti goreng hingga coklat keemasan, angkat dan tiriskan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait