Rujak Kangkung

Resep Rujak Kangkung

Lina Dwi S

Lina Dwi S

5.0

(1 Rating)

Rujak kangkung merupakan salah satu camilan kesukaan saya. Dan ini hasil dari recook yummy ya, skip cabe merah besarnya. Resep asli pakai cabe merah bLihat Selengkapnya

Bahan Utama

1 ikat kangkung muda

5 buah cabai rawit

2 siung bawang merah

1 sdt asam jawa (bisa pakai air asam jawa)

1/2 kotak terasi bakar

2 sdm gula merah (saya pakai yang warna hitam)

1/8 sdt garam

Air secukupnya

Bahan pelengkap

Kerupuk secukupnya

Advertisement

Cara Membuat

Haluskan cabai rawit, terasi, bawang merah, dan asam jawa.

Langkah 1

Haluskan cabai rawit, terasi, bawang merah, dan asam jawa.

Kemudian beri gula merah, haluskan. Lalu beri air dan garam, sisihkan.

Langkah 2

Kemudian beri gula merah, haluskan. Lalu beri air dan garam, sisihkan.

Didihkan air untuk merebus kangkung.

Langkah 3

Didihkan air untuk merebus kangkung.

Rebus kangkung yang sudah di siangi dan dicuci bersih hingga matang, lalu tiriskan.

Langkah 4

Rebus kangkung yang sudah di siangi dan dicuci bersih hingga matang, lalu tiriskan.

Siram kangkung rebus dengan sambal gula merah. Jika ingin lebih asam kucuri dengan jeruk purut/jeruk limau/jeruk nipis bila suka. Sajikan dengan tambahan kerupuk.

Langkah 5

Siram kangkung rebus dengan sambal gula merah. Jika ingin lebih asam kucuri dengan jeruk purut/jeruk limau/jeruk nipis bila suka. Sajikan dengan tambahan kerupuk.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait