Sambal Dabu

Resep Sambal Dabu

Nabilahnazely

Nabilahnazely

5.0

(1 Rating)

Sambal dabu versi ditumis lebih sedep dan tahan lama.

Bahan Utama

2 buah tomat merah

6 siung bawang putih

8 siung bawang merah

30 buah cabe rawit

Secukupnya terasi

1/2 buah jeruk nipis

Cara Membuat

Siapkan wadah, kupas dan cuci bersih semua bahan.

Langkah 1

Siapkan wadah, kupas dan cuci bersih semua bahan.

Cincang kasar perbawangan, cabe dan tomat.

Langkah 2

Cincang kasar perbawangan, cabe dan tomat.

Siapkan teflon, campur semua bahan dan hancurkan secukupnya terasi.

Langkah 3

Siapkan teflon, campur semua bahan dan hancurkan secukupnya terasi.

Nyalakan kompor dengan api sedang. Masukkan secukupnya minyak.

Langkah 4

Nyalakan kompor dengan api sedang. Masukkan secukupnya minyak.

Tumis hingga layu, tambahkan gula, garam, penyedap dan secukupnya perasan jeruk nipis. Sambal dabu siap disajikan.

Langkah 5

Tumis hingga layu, tambahkan gula, garam, penyedap dan secukupnya perasan jeruk nipis. Sambal dabu siap disajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait