Nur Hayati
5.0
(1 Rating)
Mudah dan enak
1 ikat mbayung
1/2 papan tempe
Kelapa parut 1/2 butir
Bawang putih 3 siung
Bawang merah 7 siung
Keteumbar 1 sdt
Cabe rawit 14 buah
Daun salam 1 lembar
Lengkuas 2 ruas jari
Garam secukupnya
Gula pasir secukupnya
Penyedap secukupnya
Air putih 500 ml
Langkah 1
Potong-potong mbayung cuci bersih sisihkan
Langkah 2
Rebus air dan garam sampai mendidih
Langkah 3
Setelah air mendidih masukan mbayung masak sampai matang angkat tiriskan
Langkah 4
Potong-potong tempe lalu di goreng sisihkan
Langkah 5
Haluskan cabe,bawang merah,bawang putih,ketumbar,lengkuas di geprek
Langkah 6
Masak santan encer sampai mendidih masukan bumbu halus masak sampai bumbu matang
Langkah 7
Setelah bumbu matang masukan tempe dan mbayung masak sampai mendidih
Langkah 8
Setelah mendidih masukan garam,gula, penyedap dan santan kental aduk sesekali sampai mendidih
Langkah 9
Sayur lodeh mbayung dan tempe siap di sajikan
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua