Wina Kartika
4.0
(12 Rating)
Enak banget ternyata.
Kuas
Langkah 1
Cuci bersih jengkol, kemudian rebus sampai empuk bersama 2 lembar daun salam, serai dan lengkuas. Setelah empuk, geprek jengkol dan buang kulitnya, sisihkan dahulu.
Langkah 2
Panaskan minyak, tumis bumbu halus, salam dan lengkuas sampai harum.
Langkah 3
Masukkan susu kental manis indomilk beserta air sebanyak 300 sampai dengan 400 ml, aduk rata, masak sampai mendidih.
Langkah 4
Tambahkan garam dan kaldu bubuk, masak jengkol sampai bumbu mengental dan surut, sesuaikan rasanya.
Langkah 5
Sajikan bersama nasi hangat.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua