Silky Puding Strawberry #JagoMasakMinggu3Periode3

Resep Silky Puding Strawberry #JagoMasakMinggu3Periode3

Depay Kitchen

Depay Kitchen

5.0

(10 Rating)

Warna pinknya menggugah seleraaa, yummy.

Bahan Utama

1 liter air

1 bungkus agar² plain

1 sachet skm plain

100 g gula pasir

1 bungkus pop ice strawberry

1 sdt pasta strawberry

Cara Membuat

Campur dan aduk rata air, agar², kental manis, gula dan air. Masak dengan api sedang sampai mendidih.

Langkah 1

Campur dan aduk rata air, agar², kental manis, gula dan air. Masak dengan api sedang sampai mendidih.

Tambahkan popice strawberry. Aduk rata.

Langkah 2

Tambahkan popice strawberry. Aduk rata.

Tambahkan pasta strawberry, aduk rata.

Langkah 3

Tambahkan pasta strawberry, aduk rata.

Masak sampai mendidih, lalu dinginkan. Masukkan kecup. Biarkan sampai set.

Langkah 4

Masak sampai mendidih, lalu dinginkan. Masukkan kecup. Biarkan sampai set.

Masukkan kulkas. Sajikan dingin lebih nikmat.

Langkah 5

Masukkan kulkas. Sajikan dingin lebih nikmat.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: