Sosis Kulit Pangsit Gulung

Resep Sosis Kulit Pangsit Gulung

Rani Rarun

Rani Rarun

5.0

(1 Rating)

Rasanya enak bikin nagih bisa ditambahkan bumbu tabur atau mayonaise dan saus sambal.

Bahan Utama

5 buah sosis

10 lembar kulit pangsit

100 g keju parut

Air secukupnya

Bumbu tabur secukupnya

Cara Membuat

Potong sosis menjadi dua bagian.

Langkah 1

Potong sosis menjadi dua bagian.

Ambil 1 lembar kulit pangsit, kemudian letakkan potong sosis dan keju di atas kulit pangsit.

Langkah 2

Ambil 1 lembar kulit pangsit, kemudian letakkan potong sosis dan keju di atas kulit pangsit.

Kemudian gulung rekatkan ujung nya dengan air.

Langkah 3

Kemudian gulung rekatkan ujung nya dengan air.

Panaskan minyak kemudian goreng gulungan pangsit dengan minyak panas dengan api sedang hingga berwarna coklat, angkat tiriskan.

Langkah 4

Panaskan minyak kemudian goreng gulungan pangsit dengan minyak panas dengan api sedang hingga berwarna coklat, angkat tiriskan.

Letakkan kulit pangsit goreng di dalam piring kemudian taburi dengan bumbu tabur, sajikan selagi hangat.

Langkah 5

Letakkan kulit pangsit goreng di dalam piring kemudian taburi dengan bumbu tabur, sajikan selagi hangat.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait