Nungki Wardani
5.0
(6 Rating)
Soto lamongan yang rasanya segar jeruk nipis
1 bungkus soun
Bumbu halus :
1 liter air
Bahan sambal soto :
Blender
Panci
Panci Besar
Panci Kecil
Langkah 1
Bersihkan ayam, potong sesuai selera atau dibiarkan utuh. Rebus sebentar kira-kira 3 menit untuk menghilangkan kotoran yang mungkin masih menempel. Rebus ulang dengan air bersih dan serai sampai keluar kaldu
Langkah 2
Blender bawang merah, bawang putih, kemiri, jahe, kunyit, dan merica dengan sedikit minyak
Langkah 3
Tumis bumbu halus sampai matang sambil terus diaduk
Langkah 4
Masukan bumbu yang sudah ditumis ke dalam panci kuah. Aduk rata
Langkah 5
Masukan daun jeruk dan salam. Tambahkan garam,gula pasir dan kaldu bubuk. Masak sampai kaldu mendidih kembali. Tes rasa, angkat. Kuah siap disajikan
Langkah 6
Untuk membuat sambal soto, rebus bawang putih dan cabai merah sampai matang lalu blender, tambahkan sedikit kuah soto. Bihun, tauge dan kubis disiram air panas sebentar
Langkah 7
Sajikan soto selagi masih panas dengan bahan pelengkap. Soto lamongan khas soto jawa siap dihidangkan.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua