Astri Anjarwati
5.0
(1 Rating)
Yummy banget, cocok untuk bekal sekolah anak.
Langkah 1
Rebus air sampai mendidih, setelah mendidih masukkan spaghetti dan rebus sampai al dente, tiriskan dan tambahkan sedikit minyak, aduk rata dan sisihkan.
Langkah 2
Tumis bumbu halus sampai harum dan matang.
Langkah 3
Setelah bumbu matang masukkan air dan ayam, masak sampai matang.
Langkah 4
Selanjutnya masukkan spaghetti, aduk rata.
Langkah 5
Tambahkan bumbu-bumbu lainnya, masak sampai bumbu tercampur rata.
Langkah 6
Terakhir masukkan sawi, aduk sebentar hingga layu.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Belum ada diskusi
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!