bernida goin
4.0
(8 Rating)
Ini menu makanan anakku kalau lagi males makan.
Langkah 1
Tumis bawang putih dan jahe hingga harum.
Langkah 2
Masukan tahu, goreng sebentar.
Langkah 3
Masukan air. Biarkan air mendidih dulu.
Langkah 4
Masukan telur, diamkan sampai sedikit berserabut lalu aduk-aduk. Masukan garam, kaldu jamur, merica dan minyak wijen. Koreksi rasa.
Langkah 5
Tambahkan daun bawang. Aduk kembali. Sajikan.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua