Zie Andriani
5.0
(5 Rating)
Cemilan enak, gampang, simpel dan anti ribet.
Garpu
Piring
Piring Saji
Langkah 1
Haluskan tape menggunakan garpu (buang tulang jika ada), campurkan dengan keju dan gula. Bentuk bola-bola.
Langkah 2
Buat adonan celupan dengam melarutkan tepung, garam dan air. Usahakan adonan tidak encer.
Langkah 3
Celupkan bola-bola kedalam adonan tepung, goreng dalam minyak panas hingga kuning kecokelatan.
Langkah 4
Susun tape goreng diatas piring, hias dengan susu kental manis dan taburan meses.
Langkah 5
Tape goreng coklat keju siap disajikan.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua