Telur Ceplok Kecap

Resep Telur Ceplok Kecap

Moms Kitchen

Moms Kitchen

5.0

(1 Rating)

Menu simpel dan enak.Kuah kecapnya disiram ke atas nasi hangat,duhh....sedapnya👍Mau dipakaian tomat merah juga bisa ya,kalau Saya ga pakai karena mauLihat Selengkapnya

Bahan Utama

8 butir telur ayam

6 siung bawang putih

12 siung bawang merah

1 batang daun bawang

5 buah cabe merah keriting

8 buah cabe rawit merah

3 batang serai

5 lembar daun jeruk

3 lembar daun salam

3 ruas jari lengkuas

secukupnya kecap manis

secukupnya garam

secukupnya kaldu jamur

secukupnya gula pasir

secukupnya lada bubuk

secukupnya air matang

secukupnya minyak goreng

Advertisement

Cara Membuat

Panaskan secukupnya minyak goreng.Ceplok telur hingga matang,angkat dan sisihkan

Langkah 1

Panaskan secukupnya minyak goreng.Ceplok telur hingga matang,angkat dan sisihkan

Cuci dan iris-iris bawang putih,bawang merah,cabe,daun bawang.Geprek serai dan lengkuas.Untuk daun salam diremas-remas dan daun jeruk dbuang tulangnya

Langkah 2

Cuci dan iris-iris bawang putih,bawang merah,cabe,daun bawang.Geprek serai dan lengkuas.Untuk daun salam diremas-remas dan daun jeruk dbuang tulangnya

Panaskan secukupnya minyak goreng.Tumis bawang putih,bawang merah,separuh cabe,daun jeruk,daun salam,lengkuas dan serai hingga harum dan agak layu

Langkah 3

Panaskan secukupnya minyak goreng.Tumis bawang putih,bawang merah,separuh cabe,daun jeruk,daun salam,lengkuas dan serai hingga harum dan agak layu

Masukan telur,tambahkan kecap manis,garam,kaldu jamur,gula pasir,lada bubuk,aduk rata.Masak hingga kecap berbuih

Langkah 4

Masukan telur,tambahkan kecap manis,garam,kaldu jamur,gula pasir,lada bubuk,aduk rata.Masak hingga kecap berbuih

Beri air,masak hingga bumbu meresap dan air sedikit menyusut.Jangan lupa test rasa

Langkah 5

Beri air,masak hingga bumbu meresap dan air sedikit menyusut.Jangan lupa test rasa

Terakhir tambahkan daun bawang dan sisa cabe,aduk rata dan masak sesaat.Angkat dan sajikan

Langkah 6

Terakhir tambahkan daun bawang dan sisa cabe,aduk rata dan masak sesaat.Angkat dan sajikan

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait