Tempa| 매운 단 | Maeun Dan

Resep Tempa| 매운 단 | Maeun Dan

Novan Awaludin Hazani

Novan Awaludin Hazani

5.0

(2 Rating)

Resep rahasia diri sendiri yang demam drama Korea.

Bahan Utama

250 gr tempe yang sudah dipotong-potong

1 sendok makan kecap manis

1 sendok makan saos hot lava

12 cabe rawit ijo

5 cabe merah yang sudah dihaluskan

½ lada bubuk

½ cabe bubuk

½ kaldu bubuk sapi/ayam

½ garam alus

½ penyedap rasa

Daun bawang

2 siung bawang putih yang udah dipotong

3 siung bawang merah yang sudah dipotong

1 gelas teh air matang

Seledri

Advertisement

Cara Membuat

Siapkan bahan.

Langkah 1

Siapkan bahan.

Goreng tempe sampai kering dan kekuningan.

Langkah 2

Goreng tempe sampai kering dan kekuningan.

Goreng bawang merah dan putih sampai harum.

Langkah 3

Goreng bawang merah dan putih sampai harum.

Campurkan bumbu halus, tambahkan air matang tunggu sampe mendidih. Tambahkan kaldu, garam dan penyedap rasa.

Langkah 4

Campurkan bumbu halus, tambahkan air matang tunggu sampe mendidih. Tambahkan kaldu, garam dan penyedap rasa.

Sesudah mewangi masukkan tempe yang sudah ditiriskan, daun bawang dan seledrinya.

Langkah 5

Sesudah mewangi masukkan tempe yang sudah ditiriskan, daun bawang dan seledrinya.

Siap disajikan sambil nonton Drama Korea bareng mantan, sesuai selera kalau mau pake keju.

Langkah 6

Siap disajikan sambil nonton Drama Korea bareng mantan, sesuai selera kalau mau pake keju.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait