Tumis Buncis Menjes

Resep Tumis Buncis Menjes

Setya

Setya

5.0

(1 Rating)

Ini resep dari ibuku yang menurutku setiap masakannya selalu kurindu

Bahan Utama

1 papan menjes (kecil)

10 buah buncis

1 siung bawang putih

2 siung bawang merah

7 buah cabe rawit

1 sdm kecap manis

Secukupnya garam, gula pasir & penyedap rasa (optional)

Sedikit royco (optional)

Secukupnya air

Cara Membuat

Iris bawang merah, bawang putih dan buncis

Langkah 1

Iris bawang merah, bawang putih dan buncis

Potong menjes dan goreng setengah matang

Langkah 2

Potong menjes dan goreng setengah matang

Tumis bumbu sampai harum

Langkah 3

Tumis bumbu sampai harum

Masukkan irisan buncis lalu tambahkan air. Kalau sudah mendidih tambahkan garam, gula pasir, penyedap rasa & sedikit royco. Jangan lupa cek rasa ya..

Langkah 4

Masukkan irisan buncis lalu tambahkan air. Kalau sudah mendidih tambahkan garam, gula pasir, penyedap rasa & sedikit royco. Jangan lupa cek rasa ya..

Masukkan menjes goreng lalu aduk. Tunggu sampai kuah meresap dan sajikan.

Langkah 5

Masukkan menjes goreng lalu aduk. Tunggu sampai kuah meresap dan sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait