mungki
4.0
(4 Rating)
Menu padat gizi, bisa dijadikan sarapan atau bekal.
Wajan
Langkah 1
Kocok lepas telur, sisihkan.
Langkah 2
Cuci jamur tiram lalu suwir-suwir, sisihkan.
Langkah 3
Iris halus dua bawang dan iris serong cabe, sisihkan.
Langkah 4
Panaskan minyak di wajan lalu tumis bumbu, setelah matang lalu masukkan jamur tiram, aduk rata. Tutup wajan, biarkan hingga layu.
Langkah 5
Setelah layu masukkan air, kecap asin dan saus tiram, tunggu hingga mendidih lalu masukkan telur, aduk-aduk agar telur pecah. Biarkan hingga air habis, sesekali diaduk. Tes rasa, matikan api. Siap dinikmati dengan nasi atau dijadikan bekal.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua