Tumis Oncom Leunca

Resep Tumis Oncom Leunca

Diva's Kitchen

Diva's Kitchen

5.0

(1 Rating)

Siapa yang suka oncom ??? yang pasti saya hehehe oncom ditumis pedas campur leunca sama teri gini enak banget loh, murah meriah dan bahan nya mudah diLihat Selengkapnya

Bahan Utama

1 papan oncom

1/2 mangkok leunca

50 gr teri

Daun kemangi sesuai selera

1 sdm kecap asin

1/2 sdt garam

1 sdt kaldu jamur

1 sdt gula

50 ml air

Bumbu Iris

3 siung bawang putih

4 butir bawang merah

10 bh cabe rawit

4 bh cabe merah

2 cm lengkuas

1 batang serai, geprek

4 sdm minyak goreng

Alat & Perlengkapan

Kuas

Cara Membuat

Siapkan semua bahan terlebih dahulu.

Langkah 1

Siapkan semua bahan terlebih dahulu.

Selanjutnya tumis bawang putih dengan minyak panas sampai bawang putih berubah warna kekuningan dan mengeluarkan bau harum. Lalu masukkan bawang merah, tumis sampai layu.

Langkah 2

Selanjutnya tumis bawang putih dengan minyak panas sampai bawang putih berubah warna kekuningan dan mengeluarkan bau harum. Lalu masukkan bawang merah, tumis sampai layu.

Kemudian masukkan cabe, daun salam dan lengkuas.

Langkah 3

Kemudian masukkan cabe, daun salam dan lengkuas.

Lalu masukkan teri dan leunca, aduk rata, tambahkan kecap asin, air, garam, kaldu jamur dan gula.

Langkah 4

Lalu masukkan teri dan leunca, aduk rata, tambahkan kecap asin, air, garam, kaldu jamur dan gula.

Setelah itu masukkan oncom, aduk dan masak sampai semua bahan matang. Terakhir masukkan daun kemangi, masak sampai daun kemangi layu. Sajikan tumis oncom hangat-hangat.

Langkah 5

Setelah itu masukkan oncom, aduk dan masak sampai semua bahan matang. Terakhir masukkan daun kemangi, masak sampai daun kemangi layu. Sajikan tumis oncom hangat-hangat.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait