Laila Fitria
5.0
(1 Rating)
Menu simple bikin boros nasi.. yuk dicoba!
1 kaleng sarden tomat
1 lonjor petai
½ sdt terasi
1 sdm kecap manis
1 sdt kaldu jamur
¼ sdt garam
¼ sdt gula pasir
Secukupnya minyak goreng
3 buah bawang merah
2 siung bawang putih
7 buah cabe rawit
1 buah cabe merah besar
Langkah 1
Panaskan minyak, tumis bumbu rajang hingga halus.
Langkah 2
Masukkan petai yang sudah dibelah 2, tumis hingga harum.
Langkah 3
Masukkan sarden dan terasi, aduk rata.
Langkah 4
Tambahkan kaldu jamur dan kecap manis, aduk rata dan koreksi rasa.
Langkah 5
Jika rasa kurang pas, tambahkan garam dan gula pasir. Aduk rata dan masak sampai bumbu meresap. Sajikan.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua