Tumis Telur Tebu

Resep Tumis Telur Tebu

ray echi

ray echi

5.0

(1 Rating)

Menu sayur super simple dan enak.

Bahan Utama

3 batang telur tebu

1 siung bawang putih

1 siung bawang merah

1 buah tomat

1 sdt garam

1 sdt lada bubuk

1 sdt kaldu jamur

1 sdt gula pasir

100 ml air matang

Cara Membuat

Kupas telur tebu dan ambil bagian dalamnya yang berwarna putih.

Langkah 1

Kupas telur tebu dan ambil bagian dalamnya yang berwarna putih.

Potong telur tebu sesuai selera.

Langkah 2

Potong telur tebu sesuai selera.

Tumis bawang putih dan bawang merah sampai harum.

Langkah 3

Tumis bawang putih dan bawang merah sampai harum.

Masukkan tomat, aduk sampai matang.

Langkah 4

Masukkan tomat, aduk sampai matang.

Masukkan potongan telur tebu dan tambahkan air, aduk rata.

Langkah 5

Masukkan potongan telur tebu dan tambahkan air, aduk rata.

Tambahkan garam, lada bubuk, kaldu jamur, dan gula pasir. Aduk rata dan biarkan hingga airnya sedikit menyusut.

Langkah 6

Tambahkan garam, lada bubuk, kaldu jamur, dan gula pasir. Aduk rata dan biarkan hingga airnya sedikit menyusut.

Angkat dan sajikan.

Langkah 7

Angkat dan sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait