Tumis Wortel Buncis Bumbu Kuning

Resep Tumis Wortel Buncis Bumbu Kuning

Sari Nurdiani

Sari Nurdiani

5.0

(1 Rating)

Praktis dibuat

Bahan Utama

1 batang wortel

6 batang buncis

1 potong ayam

1/2 sdt kunyit bubuk

1/2 sdt merica bubuk

Secukupnya garam, gula dan kaldu ayam

Bumbu halus:

1 siung bawang putih

1/4 siung bawang bombai

2 batang daun bawang (bagian putihnya saja)

2 butir kemiri

Cara Membuat

Cuci bersih lalu iris wortel dan buncis

Langkah 1

Cuci bersih lalu iris wortel dan buncis

Panaskan minyak lalu tumis bumbu halus hingga wangi

Langkah 2

Panaskan minyak lalu tumis bumbu halus hingga wangi

Masukkan ayam, buncis, dan wortel. Aduk hingga merata

Langkah 3

Masukkan ayam, buncis, dan wortel. Aduk hingga merata

Tambahkan air secukupnya lalu masukan kunyit, aduk hingga merata

Langkah 4

Tambahkan air secukupnya lalu masukan kunyit, aduk hingga merata

Masukkan garam, gula pasir, merica, dan kaldu ayam. Koreksi rasa lalu masak hingga sat dan sajikan

Langkah 5

Masukkan garam, gula pasir, merica, dan kaldu ayam. Koreksi rasa lalu masak hingga sat dan sajikan

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: