Rayna Kitchen
5.0
(1 Rating)
kremes-kremes dan gurih buanget.
Piring
Piring Saji
Langkah 1
Didihkan air, rebus ayam 5 menit lalu buang airnya. Rebus kembali dengan 500 ml hingga setengah empuk.
Langkah 2
Masukkan bumbu yang sudah dihaluskan, sereh, daun jeruk, dan daun salam.
Langkah 3
Jika air sudah berkurang setengahnya, masukin garam, kaldu ayam bubuk, dan kelapa parut. Aduk rata.
Langkah 4
Ungkep dengan api kecil hingga air asat. Matikan api.
Langkah 5
Panaskan minyak, goreng ayam hingga kuning kecoklatan. Angkat dan tiriskan.
Langkah 6
Goreng pula kelapa parutnya hingga garing dengan api kecil saja. Angkat dan tiriskan.
Langkah 7
Tata ayam goreng dipiring saji, taburkan kelapa parut goreng diatasnya. Sajikan.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua