Rara Debtasari
5.0
(1 Rating)
Ayam goreng tepung dengan kuah kaldu yang segar. Yummy!
Adonan Basah:
12 sdm air es
Bumbu Halus Kuah:
Langkah 1
Cuci bersih ayam, marinasi dengan bumbu bawang putih, garam, dan merica bubuk selama 20 menit. Masukkan ayam ke dalam adonan tepung basah, kemudian adonan tepung kering sambil di remas agar nanti membentuk krispy. Goreng selana 15 menit dengan minyak yang panas dan api sedang.
Langkah 2
Tumis bumbu halus hingga harum dan matang.
Langkah 3
Tambahkan air kaldu, didihkan.
Langkah 4
Masukkan sayuran dan kaldu jamur, koreksi rasa. Boleh di tambahkan garam sesuai selera, disini saya tidak menambahkan garam karena ayam goreng sudah bertepung dan gurih. Masak hingga sayur matang.
Langkah 5
Potong-potong ayam, masukkan dalam mangkuk dan siram dengan kuah kaldu. Ayam kuah giyok siap disajikan bersama nasi hangat.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua