Ayam kulit tahu

Resep Ayam kulit tahu

Tera Terianti

Tera Terianti

5.0

(1 Rating)

Bikin kudapan untuk anak-anak.

Bahan Utama

10 lembar kulit tahu

300 gr daging paha ayam

200 gr udang kupas

3 sdm tepung tapioka

1 butir telur

1 buah wortel

1 batang daun bawang, iris

2 siung bawang putih

½ sdt garam

1 sdt kaldu bubuk

1 sdt gula

½ sdt lada bubuk

1 sdm saus tiram

2 sdm minyak wijen

Cara Membuat

Masukkan ayam, udang kupas, wortel dan bawang putih dalam chopper kemudian haluskan.

Langkah 1

Masukkan ayam, udang kupas, wortel dan bawang putih dalam chopper kemudian haluskan.

Tambahkan tepung tapioka, telur, garam, gula, kaldu bubuk, lada dan saus tiram aduk rata.

Langkah 2

Tambahkan tepung tapioka, telur, garam, gula, kaldu bubuk, lada dan saus tiram aduk rata.

Tambahkan irisan daun bawang, aduk rata.

Langkah 3

Tambahkan irisan daun bawang, aduk rata.

Ambil 1 lembar kulit tahu yang telah dibasahi kemudian beri 1 sdm adonan diatasnya, kemudian lipat kedua sisi dan gulung.

Langkah 4

Ambil 1 lembar kulit tahu yang telah dibasahi kemudian beri 1 sdm adonan diatasnya, kemudian lipat kedua sisi dan gulung.

Panaskan minyak dan goreng hingga kecoklatan.

Langkah 5

Panaskan minyak dan goreng hingga kecoklatan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait