Neng Titoh Siti Hapsoh
4.0
(47 Rating)
Perpaduan antara budaya Indonesia dan kue khas Barat
Bahan Motif Batik:
Bahan Cake:
1/4 sdt vanili bubuk
Advertisement
Langkah 1
Pertama, Kocok menggunakan mikser, telur, gula pasir, tepung terigu, maizena dan SP hingga putih kental, kemudian masukkan kental manis, aduk rata. Matikan mixer
Langkah 2
Lalu ambil 2 sdm adonan, beri pewarna Hitam, masukkan dalam plastik segitiga, Ambil 2 sdm adonan, masukkan plastik, Adonan sisanya beri pewarna orange, masukkan plastik segitiga
Langkah 3
Selanjutnya, ambil loyang ukuran 20x20 cm, alasi dengan kertas roti, mulai menggambar pola motif batik, pertama buat garis dan titik menggunakan adonan hitam, kemudian tambahkan pola menggunakan adonan putih, terakhir tuang adonan orange. Panggang 5 menit pada suhu 180°C
Langkah 4
Untuk membuat cake nyalakan mixer, kocok gula, telur, vanili, SP dan garam hingga kental. Masukkan tepung terigu, baking powder dan maizena, aduk rata. Tambahkan minyak sayur dan kental manis, kocok sebentar saja lalu matikan mixer
Langkah 5
Tuang bahan adonan cake di atas motif batik
Langkah 6
Kemudian panggang pada suhu 200°C selama 20 menit. Angkat. Diamkan 10 menit sampai uap berkurang
Langkah 7
Kemudian, posisikan cake dengan terbalik di atas cooling rack, lalu ambil kertas roti, hingga tampak motif batiknya. Siap disajikan
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua