Brownies Kacang Hijau #JagoMasakMinggu7Periode3

Resep Brownies Kacang Hijau #JagoMasakMinggu7Periode3

nareswari

nareswari

5.0

(1 Rating)

Sensasi lain makan brownies ada butiran kacang hijau.

Bahan Utama

200 g kacang hijau, rebus

40 g air

2 butir telur

7 sdm gula

4 sdm tepung terigu

3 sdm coklat bubuk

Alat & Perlengkapan

Blender

Loyang

Cara Membuat

Blender kacang hijau dengan air, hingga tekstur yang sesuai.

Langkah 1

Blender kacang hijau dengan air, hingga tekstur yang sesuai.

Kocok telur dengan gula, hingga kental berjejak.

Langkah 2

Kocok telur dengan gula, hingga kental berjejak.

Masukkan kacang hijau, aduk sebentar.

Langkah 3

Masukkan kacang hijau, aduk sebentar.

Masukkan tepung dan coklat, aduk sebentar.

Langkah 4

Masukkan tepung dan coklat, aduk sebentar.

Lakukan aduk balik hingga rata.

Langkah 5

Lakukan aduk balik hingga rata.

Tuang ke loyang, panggang pada suhu 170 derajat selama 35 menit.

Langkah 6

Tuang ke loyang, panggang pada suhu 170 derajat selama 35 menit.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: