Ceker Empuk Mercon

Resep Ceker Empuk Mercon

Vindi Fitriana

Vindi Fitriana

5.0

(1 Rating)

Punya ceker dirumah? Bisa diolah menjadi masakan berupa menu ceker setan. Perpaduan ceker yang empuk, gurih, pedas dan manis membuat ketagihan untuk mLihat Selengkapnya

Bahan Utama

9 ekor ceker ayam

10 buah cabai rawit kecil

2 buah cabai merah besar

5 siung bawang putih

1 sdm kecap manis

1 sdm kaldu bubuk rasa sapi

150 ml air

2 lembar daun jeruk

1 lembar daun salam

1 batang daun bawang

Advertisement

Cara Membuat

Siapkan cabai rawit kecil, cabai merah besar dan bawang putih.

Langkah 1

Siapkan cabai rawit kecil, cabai merah besar dan bawang putih.

Haluskan bumbu menggunakan blender.

Langkah 2

Haluskan bumbu menggunakan blender.

Tumis bumbu sampai matang.

Langkah 3

Tumis bumbu sampai matang.

Masukkan air dan ceker ayam yang telah direbus. Masak sampai ceker meresap ke dalam bumbu.

Langkah 4

Masukkan air dan ceker ayam yang telah direbus. Masak sampai ceker meresap ke dalam bumbu.

Tambahkan daun salam dan daun jeruk. Beri kaldu bubuk rasa sapi, lalu aduk-aduk dan koreksi rasa.

Langkah 5

Tambahkan daun salam dan daun jeruk. Beri kaldu bubuk rasa sapi, lalu aduk-aduk dan koreksi rasa.

Masukkan 1 sdm kecap manis, kemudian aduk kembali. Biarkan sampai air menyusut dan mengental.

Langkah 6

Masukkan 1 sdm kecap manis, kemudian aduk kembali. Biarkan sampai air menyusut dan mengental.

Beri irisan daun bawang. Matikan kompor dan sajikan selagi hangat.

Langkah 7

Beri irisan daun bawang. Matikan kompor dan sajikan selagi hangat.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait