Cumi Hitam Oseng

Resep Cumi Hitam Oseng

Nida Nurhidayah

Nida Nurhidayah

5.0

(1 Rating)

Menu simple dan warna hitam berasal dari warna alami.cumi

Bahan Utama

500 gr cumi

Secukupnya minyak goreng

Secukupnya air

2 lembar daun salam

Bumbu halus

5 siung bawang merah

2 siung bawang putih

2 cabai merah

1 buah tomat (potong)

Penyedap

Β½ sdt garam

Β½ sdt kaldu bubuk

1 sdt gula pasir

Cara Membuat

Bersihkan cumi, pada bagian bulat di badan cuma jangan dibuang karena terdapat tinta hitam.

Langkah 1

Bersihkan cumi, pada bagian bulat di badan cuma jangan dibuang karena terdapat tinta hitam.

Tumis bumbu halus kecuali tomat hanya di potong dan daun salam.

Langkah 2

Tumis bumbu halus kecuali tomat hanya di potong dan daun salam.

Masukkan cumi tanpa tambahan air karena akan mengeluarkan air dengan sendirinya.

Langkah 3

Masukkan cumi tanpa tambahan air karena akan mengeluarkan air dengan sendirinya.

Tambahkan bumbu penyedap, garam, kaldu bubuk dan garam.

Langkah 4

Tambahkan bumbu penyedap, garam, kaldu bubuk dan garam.

Tambahkan air sisa dari bumbu, masak hingga matang.

Langkah 5

Tambahkan air sisa dari bumbu, masak hingga matang.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: