Dadar Gulung Mawar  #KURCEPPEJUANGRESEPNUSANTARA

Resep Dadar Gulung Mawar #KURCEPPEJUANGRESEPNUSANTARA

Selvi Maryani

Selvi Maryani

5.0

(1 Rating)

Kue tradisional cita rasa manis gurih, saya modif dengan bentuk mawar.

Bahan Utama

150 gr tepung terigu

1 sdm tepung tapioka

30 ml santan

1 sdm minyak goreng

½ sdt garam

Pasta strawberry secukupnya

50 gr gula pasir

100 gr kelapa parut

Daun pandan

Air secukupnya

Cara Membuat

Didihkan air, masukkan gula, garam, dan daun pandan.

Langkah 1

Didihkan air, masukkan gula, garam, dan daun pandan.

Tambahkan kelapa, masak sambil diaduk sampai kering.

Langkah 2

Tambahkan kelapa, masak sambil diaduk sampai kering.

Campurkan semua bahan kulit.

Langkah 3

Campurkan semua bahan kulit.

Tambahkan pasta, aduk kembali.

Langkah 4

Tambahkan pasta, aduk kembali.

Tuang adonan dalam teflon (lakukan sampai semua bahan habis).

Langkah 5

Tuang adonan dalam teflon (lakukan sampai semua bahan habis).

Potong² menjadi beberapa bagian dari bagian tengah hingga ujung. Tambahkan unti, kemudian bentuk menyerupai mawar (tarik bagian ujung ketengah adonan berisi unti).

Langkah 6

Potong² menjadi beberapa bagian dari bagian tengah hingga ujung. Tambahkan unti, kemudian bentuk menyerupai mawar (tarik bagian ujung ketengah adonan berisi unti).

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: