Dadar Nori Campur

Resep Dadar Nori Campur

Diana Nurjanah

Diana Nurjanah

5.0

(1 Rating)

Menu sarapan pagi yang mudah dan praktis.

Bahan Utama

2 butir telur ayam

1 buah sosis ayam, cincang kasar

1 batang daun bawang, iris

2 lembar kol, iris

1 lembar nori

¼ sdt garam

1 sdt saus tiram

¼ sdt lada bubuk

1 sdt margarin

Bumbu Iris:

1 siung bawang merah

1 buah cabe merah besar

Cara Membuat

Siapkan wadah, masukkan telur.

Langkah 1

Siapkan wadah, masukkan telur.

Tambahkan sosis, bawang merah dan cabe.

Langkah 2

Tambahkan sosis, bawang merah dan cabe.

Kemudian aduk hingga tercampur rata.

Langkah 3

Kemudian aduk hingga tercampur rata.

Panaskan teflon, lelehkan margarin, lalu tuang adonan telur.

Langkah 4

Panaskan teflon, lelehkan margarin, lalu tuang adonan telur.

Tambahkan irisan nori di atas adonan telur.

Langkah 5

Tambahkan irisan nori di atas adonan telur.

Masak hingga matang kedua sisinya.

Langkah 6

Masak hingga matang kedua sisinya.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: