Dadar Tempe

Resep Dadar Tempe

andrenia giawati

andrenia giawati

5.0

(1 Rating)

Terinspirasi dari dapur teh nia.

Bahan Utama

3 butir telur ayam

1/2 sendok teh garam

1/2 sendok teh merica bubuk

1/2 sendok teh kaldu jamur

Bahan Lainnya :

125 gram tempe

1 buah cabe merah

3 siung bawang merah

2 siung bawang putih

1/2 sendok teh garam

1/2 sendok teh kaldu jamur

Minyak goreng secukupnya

Cara Membuat

Hancurkan tempe, sisihkan.

Langkah 1

Hancurkan tempe, sisihkan.

Panaskan minyak agak banyak, goreng irisan bawang merah, bawang putih dan cabe merah hingga harum.

Langkah 2

Panaskan minyak agak banyak, goreng irisan bawang merah, bawang putih dan cabe merah hingga harum.

Masukkan tempe, beri garam dan kaldu jamur, aduk rata.

Langkah 3

Masukkan tempe, beri garam dan kaldu jamur, aduk rata.

Masukkan irisan bawang daun, masak hingga tempe matang.

Langkah 4

Masukkan irisan bawang daun, masak hingga tempe matang.

Kocok lepas telur ayam bersama garam, kaldu jamur dan merica, tuang kocokan telur pada wajan, masak hingga kedua sisi matang.

Langkah 5

Kocok lepas telur ayam bersama garam, kaldu jamur dan merica, tuang kocokan telur pada wajan, masak hingga kedua sisi matang.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: