Diena Kitchen
4.0
(11 Rating)
Segar dan gurih banget berlimpah kelapa mudanya.
Bahan jelly pandan :
700 ml air
Bahan Mutiara Pandan :
1 liter air
Bahan lainnya :
Langkah 1
Campur jadi 1 nutrijel kelapa muda, pasta pandan, gula pasir dan air aduk rata masak sampai mendidih.
Langkah 2
Pindahkan ke wadah biarkan mengeras, lalu potong dadu.
Langkah 3
Buat mutiaranya : masak air sampai mendidih, masukan sagu mutiara (jangan diaduk) masak sampai mutiara mengambang lalu masukan pasta pandan.
Langkah 4
Tutup dan masak selama 15 menit dengan api sedang, setelah itu matikan api dan biarkan lanci tertutup sampai hangat.
Langkah 5
Pindahkan ke wadah siram dengan air matang.
Langkah 6
Penyajian : siapkan wadah masukan air kelapa muda, Susu cair, susu kental manis dan simple sirup aduk rata.
Langkah 7
Masukkan sagu mutiara, jelly dan kelapa muda aduk rata dan siap dinikmati.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua