Es Kelapa Muda kw, Alpukat Mutiara

Resep Es Kelapa Muda kw, Alpukat Mutiara

Azsha Ramadhani

Azsha Ramadhani

5.0

(1 Rating)

Cocok untuk takjil buka puasa

Bahan Utama

1 bungkus jelly kelapa bubuk

400 ml santan

2 sdm gula pasir

1/2 bungkus mutiara

750 ml air

1 buah alpukat besar

500 kl air kelapa

1 kaleng susu evaporasi

Bahan Pelengkap

Secukupnya kental manis putih

Secukupnya es batu

Advertisement

Cara Membuat

Didirikan air masukan mutiara masak selama 5 menit, matikan api tutup rapat diamkan 30 menit, kemudian masak lagi selama 7 menit atau sampai matang, sisihkan

Langkah 1

Didirikan air masukan mutiara masak selama 5 menit, matikan api tutup rapat diamkan 30 menit, kemudian masak lagi selama 7 menit atau sampai matang, sisihkan

Buat jelly kelapa, masukan santan, jelly kelapa bubuk dan gula pasir, aduk rata masak sampai mendidih, matikan api pindahkan ke wadah, biarkan sampai set, lalu keruk

Langkah 2

Buat jelly kelapa, masukan santan, jelly kelapa bubuk dan gula pasir, aduk rata masak sampai mendidih, matikan api pindahkan ke wadah, biarkan sampai set, lalu keruk

Masukan air kelapa, susu evaporasi, dan mental manis kedalam wadah, aduk rata

Langkah 3

Masukan air kelapa, susu evaporasi, dan mental manis kedalam wadah, aduk rata

Masukan mutiara dan jelly kelapa kw yang sudah dikeruk

Langkah 4

Masukan mutiara dan jelly kelapa kw yang sudah dikeruk

Terakhir masukan kerukan alpokat dan es batu, pindahkan ke mangkok , sajikan

Langkah 5

Terakhir masukan kerukan alpokat dan es batu, pindahkan ke mangkok , sajikan

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait