Es Pisang Ijo #JagoMasakMinggu3Periode2

Resep Es Pisang Ijo #JagoMasakMinggu3Periode2

siti pangarsi dyah kusuma wardani

siti pangarsi dyah kusuma wardani

4.0

(5 Rating)

Resep hasil coba-coba dan modifikasi, enak rasanya.

Bahan Utama

Bahan Pisang Ijo :

200 gr tepung beras

200 gr tepung terigu

800 ml air

80 gr gula pasir

85ml santan kental, santan instan

1/2 sdt garam

secukupnya pewarna makanan hijau

11 pisang raja/kepok kuning dikukus, kupas dan sisihkan

Bahan Bubur Sumsum :

1120 ml air

1 sdt garam

150 gr tepung beras

100 ml santan kental (santan instan)

3 lembar daun pandan

Bahan Santan Kental :

750 ml air

100 ml santan kental (santan instan)

1 sdt garam

4 sdm maizena

2 lembar daun pandan

sirup rasa pisang

susu kental manis/madu

Advertisement

Cara Membuat

Kukus pisang dan sisihkan.

Langkah 1

Kukus pisang dan sisihkan.

Campur seluruh bahan pisang ijo menjadi satu, aduk dan saring agar tidak bergerindil.

Langkah 2

Campur seluruh bahan pisang ijo menjadi satu, aduk dan saring agar tidak bergerindil.

Masak adonan dengan api kecil sampai matang mengental seperti ini.

Langkah 3

Masak adonan dengan api kecil sampai matang mengental seperti ini.

Cetak adonan dengan plastik tahan panas yang sudah diolesi minyak, pipihkan adonan pisang ijo.

Langkah 4

Cetak adonan dengan plastik tahan panas yang sudah diolesi minyak, pipihkan adonan pisang ijo.

Beri pisang ijo di atas adonan.

Langkah 5

Beri pisang ijo di atas adonan.

Bungkus pisang ijo seperti ini.

Langkah 6

Bungkus pisang ijo seperti ini.

Kukus pisang ijo selama 20 menit.

Langkah 7

Kukus pisang ijo selama 20 menit.

Campur semua bahan bubur sumsum, masak dengan api kecil aduk terus sampai matang meletup-meletup.

Langkah 8

Campur semua bahan bubur sumsum, masak dengan api kecil aduk terus sampai matang meletup-meletup.

Campur seluruh bahan saus santan masak dengan api kecil sambil diaduk terus sampai matang dan sedikit mengental.

Langkah 9

Campur seluruh bahan saus santan masak dengan api kecil sambil diaduk terus sampai matang dan sedikit mengental.

Sajikan pisang ijo dengan bubur sumsum, saus santan, es serut, sirup rasa pisang dan madu/susu kental manis.

Langkah 10

Sajikan pisang ijo dengan bubur sumsum, saus santan, es serut, sirup rasa pisang dan madu/susu kental manis.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait