windriayu18
5.0
(1 Rating)
Lama ga masak gulai daun singkong gini nikmat banget rasanya dimakan sama nasi hangat.
Kompor
Kuas
Panci
Panci Besar
Panci Kecil
Langkah 1
cuci bersih daun singkong. kemudian panaskan air dalam panci rebus daun singkong.
Langkah 2
rebus sampai empuk,beri garam secukupnya. setelah empuk tiriskan dan potong-potong daun singkong.
Langkah 3
tumis bumbu halus masukkan daun salam,daun jeruk,lengkuas dan serai. tumis bumbu hingga harum dan matang.
Langkah 4
beri air ke dalam tumisan masukkan potongan tempe.
Langkah 5
masukkan daun singkong,beri kaldu,garam,gula secukupnya.
Langkah 6
terakhir masukkan santan instan dan aduk terus sampai mendidih,beri cabe rawit utuh dan matikan api kompor.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua