Gulai Kuning 3T (Tahu Telur Tempe)

Resep Gulai Kuning 3T (Tahu Telur Tempe)

Sri Dahliani

Sri Dahliani

5.0

(1 Rating)

Resep enak, murah dan simpel.

Bahan Utama

2 butir telur rebus

50 gram tempe

1 buah tahu kotak

4 buah kacang panjang

1 buah wortel

65 ml santan instan

400 ml air

1/2 sdt garam

1/2 sdt kaldu bubuk

8 biji cabe rawit hijau

3 biji cabe rawit merah

Bumbu halus

4 siung bawang merah

2 siung bawang putih

2 cm kunyit

1 butir kemiri

Bumbu Daun

1 lembar daun kunyit

3 lembar daun salam

2 lembar daun jeruk

1 batang sereh

Cara Membuat

Tumis bumbu halus hingga wangi.

Langkah 1

Tumis bumbu halus hingga wangi.

Masukkan santan air dan bumbu daun. Didihkan.

Langkah 2

Masukkan santan air dan bumbu daun. Didihkan.

Masukkan telur rebus, tahu dan tempe yang sudah di potong-potong. Masak 5 menit.

Langkah 3

Masukkan telur rebus, tahu dan tempe yang sudah di potong-potong. Masak 5 menit.

Masukkan wortel. Tambahkan kaldu bubuk dan garam. Masak 5 menit hingga air agak menyusut.

Langkah 4

Masukkan wortel. Tambahkan kaldu bubuk dan garam. Masak 5 menit hingga air agak menyusut.

Masukkan kacang panjang yang sudah di potong-potong, cabe rawit hijau dan cabe rawit merah. Masak 5 menit lagi. Tes rasa matikan kompor.

Langkah 5

Masukkan kacang panjang yang sudah di potong-potong, cabe rawit hijau dan cabe rawit merah. Masak 5 menit lagi. Tes rasa matikan kompor.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: