Horog-Horog #JagoMasakMinggu2

Resep Horog-Horog #JagoMasakMinggu2

Rila Sahiba

Rila Sahiba

5.0

(1 Rating)

jajanan pasar yang enak buat camilan di rumah.

Bahan Utama

2 ons tepung beras

4 sdm gula

1/4 sdm garam

Kelapa diparut secukupnya

Pewarna makanan hijau secukupnya

Alat & Perlengkapan

Piring

Piring Saji

Advertisement

Cara Membuat

Siapkan wadah kemudian masukkan 2 ons tepung beras dan 1/4 sdm garam lalu sisihkan.

Langkah 1

Siapkan wadah kemudian masukkan 2 ons tepung beras dan 1/4 sdm garam lalu sisihkan.

Siapkan wadah dan masukkan 4 sdm gula.

Langkah 2

Siapkan wadah dan masukkan 4 sdm gula.

Campurkan gula dengan sedikit air panas.

Langkah 3

Campurkan gula dengan sedikit air panas.

Masukkan gula yang sudah diberi air panas ke dalam tepung lalu ratakan.

Langkah 4

Masukkan gula yang sudah diberi air panas ke dalam tepung lalu ratakan.

Beri sedikit pewarna makanan hijau lalu ratakan.

Langkah 5

Beri sedikit pewarna makanan hijau lalu ratakan.

Kukus selama 15 menit.

Langkah 6

Kukus selama 15 menit.

Gobet horog-horog.

Langkah 7

Gobet horog-horog.

Sajikan di atas piring saji.

Langkah 8

Sajikan di atas piring saji.

Beri taburan kelapa yang sudah diparut. Koreksi rasa lalu sajikan.

Langkah 9

Beri taburan kelapa yang sudah diparut. Koreksi rasa lalu sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement