Jangan Ndeso Daun So

Resep Jangan Ndeso Daun So

Azsha Ramadhani

Azsha Ramadhani

5.0

(1 Rating)

Dalam bahasa jawa jangan yaitu masak santan.

Bahan Utama

2 ikat daun melinjo

1/2 papan tempe

3 kotak kecil tahu putih

100 gr kecambah

3 buah cabe merah (Iris)

1 sdt rebon

65 ml santan instan

900 ml air

Secukupnya garam

1-2 sdt gula pasir

1/2 sdt kaldu bubuk

1 papan pete (kupas)

Bumbu Halus :

4 butir bawang merah

3 siung bawang putih

2 butir kemiri

Cara Membuat

Sobek sobek daun melinjo, cuci bersih.

Langkah 1

Sobek sobek daun melinjo, cuci bersih.

Potong kotak tahu dan tempe, lalu goreng sampai kering, tiriskan.

Langkah 2

Potong kotak tahu dan tempe, lalu goreng sampai kering, tiriskan.

Tumis bumbu halus dan rebon sampai matang.

Langkah 3

Tumis bumbu halus dan rebon sampai matang.

Masukan air, santan, garam, gula, dan kaldu bubuk, aduk rata masak sampai mendidih lalu masukan daun so, aduk rata.

Langkah 4

Masukan air, santan, garam, gula, dan kaldu bubuk, aduk rata masak sampai mendidih lalu masukan daun so, aduk rata.

Masukan tahu tempe dan cabe, aduk rata.

Langkah 5

Masukan tahu tempe dan cabe, aduk rata.

Terakhir masukan pete, aduk rata cek rasanya, masak sebentar matikan api.

Langkah 6

Terakhir masukan pete, aduk rata cek rasanya, masak sebentar matikan api.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait