Kopi Susu Kental Manis

Resep Kopi Susu Kental Manis

Vhita Hani

Vhita Hani

5.0

(2 Rating)

Cocok diminum di saat cuaca panas. Creamy dan bikin semangat.

Bahan Utama

1½ sdm kopi tubruk

35 ml susu kental manis

Es batu secukupnya

150 ml air panas

Cara Membuat

Masukkan kopi bubuk ke dalam gelas.

Langkah 1

Masukkan kopi bubuk ke dalam gelas.

Tuang air panas, diamkan sampai suhunya turun atau hangat.

Langkah 2

Tuang air panas, diamkan sampai suhunya turun atau hangat.

Saring.

Langkah 3

Saring.

Masukkan susu kental manis.
Aduk rata.

Langkah 4

Masukkan susu kental manis. Aduk rata.

Tuang ke dalam gelas saji berisi es batu.

Langkah 5

Tuang ke dalam gelas saji berisi es batu.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: