Kue Gabus Kelapa #JagoMasakMinggu9Periode2

Resep Kue Gabus Kelapa #JagoMasakMinggu9Periode2

Endah Sulistyowati

Endah Sulistyowati

4.0

(3 Rating)

Gurih-gurih nyoiii 🥰🥰🥰

Bahan Utama

1 cup tepung tapioka

1 cup kelapa parut

1/4 cup tepung terigu

1/2 cup tepung maizena

2 butir telur ayam

1 sdm gula pasir

1/2 sdt garam

1/2 sdt vanili

50 ml air

300 ml minyak goreng

Alat & Perlengkapan

Kompor

Blender

Advertisement

Cara Membuat

Blender kelapa parut hingga halus, lalu sangrai kelapa hingga kering.

Langkah 1

Blender kelapa parut hingga halus, lalu sangrai kelapa hingga kering.

Campur tepung tapioka, maizena, terigu, kelapa sangrai, telur, gula, garam dan vanili. Tuang air sedikit demi sedikit sambil diaduk-aduk dan diuleni hingga adonan menjadi kalis.

Langkah 2

Campur tepung tapioka, maizena, terigu, kelapa sangrai, telur, gula, garam dan vanili. Tuang air sedikit demi sedikit sambil diaduk-aduk dan diuleni hingga adonan menjadi kalis.

Ambil adonan sebesar bola kelereng dan dipilin.

Langkah 3

Ambil adonan sebesar bola kelereng dan dipilin.

Masukkan adonan yang sudah dipilin ke dalam penggorengan yang berisi minyak dingin. Jangan terlalu banyak ya adonan yang dimasukkan ke dalam penggorengan, karena adonan akan mengembang ketika digoreng.

Langkah 4

Masukkan adonan yang sudah dipilin ke dalam penggorengan yang berisi minyak dingin. Jangan terlalu banyak ya adonan yang dimasukkan ke dalam penggorengan, karena adonan akan mengembang ketika digoreng.

Letakkan penggorengan diatas kompor. Goreng adonan dengan api kecil hingga matang atau berwarna kecoklatan. Angkat dan tiriskan.

Langkah 5

Letakkan penggorengan diatas kompor. Goreng adonan dengan api kecil hingga matang atau berwarna kecoklatan. Angkat dan tiriskan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait