Manisan kolang kaling

Resep Manisan kolang kaling

santy winatta

santy winatta

4.0

(7 Rating)

teringat manisan kolang kaling saat jaman sd

Bahan Utama

1kg kolang kaling

250 gr gula pasir

5 lembar daun jeruk

3 lembar daun pandan

pewarna merah makanan

400ml air

Advertisement

Cara Membuat

Bersihkan kolang kaling dibawah air mengalir. kemudian rendam dengan air cucian beras. diamkan 2 jam.

Langkah 1

Bersihkan kolang kaling dibawah air mengalir. kemudian rendam dengan air cucian beras. diamkan 2 jam.

setelah 2 jam. cuci bersih. dan tiriskan.

Langkah 2

setelah 2 jam. cuci bersih. dan tiriskan.

masak gula, daun jeruk, daun pandan, pewarna makanan secukupnya, tambahkan air. masak hingga gula larut.

Langkah 3

masak gula, daun jeruk, daun pandan, pewarna makanan secukupnya, tambahkan air. masak hingga gula larut.

masukan kolang kaling dan masak hingga air sedikit menyusut. dinginkan.

Langkah 4

masukan kolang kaling dan masak hingga air sedikit menyusut. dinginkan.

sebelum di hidangkan sebaiknya simpan di kulkas dulu. supaya rasanya lebih nikmat 👍

Langkah 5

sebelum di hidangkan sebaiknya simpan di kulkas dulu. supaya rasanya lebih nikmat 👍

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait