Yummy Official
5.0
(1 Rating)
25 mnt
Rp 25.000
Tanpa Babi
Porsi 1-3 orang
200 gr dada ayam
1 sdt garam
1 sdt lada hitam
2 siung bawang putih
3 siung bawang merah
100 ml kaldu ayam
240 ml cooking cream
20 gr tomat ceri
5 gr basil
Langkah 1
Belah dada ayam menjadi dua, bumbu dengan garam dan lada, sisihkan.
Langkah 2
Panaskan wajan dan tambahkan minyak goreng, masukan ayam dan masak hingga dua sisi menjadi golden brown. Angkat dan sisihkan.
Langkah 3
Masukan bawang putih dan bawang merah tumis hingga harum, tambahkan kaldu ayam dan cooking cream.
Langkah 4
Tambahkan garam, lada hitam, tomat ceri, basil. Aduk hingga rata.
Langkah 5
Sajikan.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua