Martabak Coklat

Resep Martabak Coklat

Eni Ainie

Eni Ainie

4.0

(2 Rating)

Yummy.

Bahan Utama

50 gram tepung terigu

10 gram tepung tapioka

1 sdm coklat bubuk

2 sdm gula pasir

1 sdt garam

Baking powder secukupnya

Soda kue secukupnya

1 butir telur

Topping:

1 sachet susu kental manis coklat

2 sdm gula pasir

Kacang tanah secukupnya

Almond secukupnya

Alat & Perlengkapan

Teflon

Cara Membuat

Campur jadi satu tepung gula garam dan air lalu aduk rata.

Langkah 1

Campur jadi satu tepung gula garam dan air lalu aduk rata.

Masukkan coklat bubuk, aduk kembali.

Langkah 2

Masukkan coklat bubuk, aduk kembali.

Tambahkan 1 butir telur, kocok rata lalu tambahkan baking powder dan soda kue.

Langkah 3

Tambahkan 1 butir telur, kocok rata lalu tambahkan baking powder dan soda kue.

Biarkan 15 menit hingga keluar gelembung.

Langkah 4

Biarkan 15 menit hingga keluar gelembung.

Siapkan teflon lalu tuang adonan masak hingga bersarang.

Langkah 5

Siapkan teflon lalu tuang adonan masak hingga bersarang.

Beri olesan mentega lalu tuang topping dan lipat kemudian potong.

Langkah 6

Beri olesan mentega lalu tuang topping dan lipat kemudian potong.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: