Mie Nyemek

Resep Mie Nyemek

izsaiz

izsaiz

5.0

(1 Rating)

Simpel tapi enak.

Bahan Utama

2 keping mie kering

400 ml air

1 sdm saus tomat

1 sdm kecap manis

1 sdm saus

1 sdm kecap ikan

1 bonggol pokcoy (sawi)

Kaldu bubuk secukupnya

3 buah cabe rawit

Garam secukupnya

Bahan Bumbu Halus

3 siung bawang putih

6 siung bawang merah

2 siung kemiri

7 buah merica butiran

Cara Membuat

Ulek bumbu hingga halus.

Langkah 1

Ulek bumbu hingga halus.

Orak-arik telur lalu sisihkan.

Langkah 2

Orak-arik telur lalu sisihkan.

Masukkan bumbu halus dan irisan daun bawang prei lalu tumis kembali.

Langkah 3

Masukkan bumbu halus dan irisan daun bawang prei lalu tumis kembali.

Masukkan 400 ml air dan 2 keping mie. Tutup pancinya lalu masak hingga mie setengah matang.

Langkah 4

Masukkan 400 ml air dan 2 keping mie. Tutup pancinya lalu masak hingga mie setengah matang.

Masukkan sawi.

Langkah 5

Masukkan sawi.

Tambahkan semua bahan saus lalu bumbui, sajikan.

Langkah 6

Tambahkan semua bahan saus lalu bumbui, sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait