Elvira Novianty
5.0
(1 Rating)
Masakan mie paling enak! yuk dicoba!
500 gram mie sagu
3 sendok makan kecap manis
1/2 sendok teh garam
1/2 sendoak teh penyedap rasa
2 batang seledri
2 batang daun bawang
2 sendok makan cabe giling atau halus
20 buah cabe rawit hijau
6 siung bawang merah
2 siung bawang putih
1 ruas jahe
1 sendok teh lada kasar
Langkah 1
Siapkan bumbu halus, cuci bersih kemudian blender sampai halus.
Langkah 2
Cuci bersih seledri dan daun bawang kemudian iris-iris.
Langkah 3
Siapkan mie sagu dan cuci sampai bersih.
Langkah 4
Masukkan sedikit minyak, kemudian tumis bumbu halus nya sebentar. Jika sudah masukkan telur masak sebentar.
Langkah 5
Masukkan mie sagu, air, daun bawang dan seledri, kecap, garan dan penyedap rasa aduk sampai merata.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua