Heny Rosita
5.0
(1 Rating)
Menu istimewa untuk sarapan bersama keluarga, yuk cobain.
Advertisement
Langkah 1
Cuci bersih beras dan masukkan ke dalam panci rice cooker.
Langkah 2
Tambahkan daun salam, daun jeruk, lengkuas dan serai.
Langkah 3
Kemudian tambahkan garam dan kaldu jamur.
Langkah 4
Tuang santan dan takaran santan disesuaikan dengan kondisi beras masing-masing.
Langkah 5
Tutup rice cooker dan tekan tombol cook, masak sampai nasi matang, aduk-aduk dan biarkan sebentar sampai benar-benar tanak.
Langkah 6
Sajikan nasi uduk dengan lauk, sambal dan lalapan.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua