nareswari
5.0
(2 Rating)
Oatmeal itu oat yang diblender halus menjadi seperti tepung. Cocok untuk yang alergi gluten (terigu).
Blender
Loyang
Advertisement
Langkah 1
Ayam fillet diberi perasan jeruk nipis selama 10 menit, lalu cuci bersih, tiriskan dan potong-potong
Langkah 2
Siapkan semua bahan
Langkah 3
Blender daging ayam dengan bawang bombay dan bawang putih, hingga setengah halus
Langkah 4
Masukkan telur dan bumbu perasa
Langkah 5
Blender hingga halus
Langkah 6
Tempatkan adonan dalam baskom dan tambahkan oatmeal dan tapioka, aduk rata
Langkah 7
Masukkan daun bawang seledri lalu masukkan wortel parut, aduk rata
Langkah 8
Masukkan adonan ke dalam loyang atau wadah yang diolesi minyak, lalu kukus selama 30 menit
Langkah 9
Setelah dingin, potong-potong, lalu celupkan ke dalam telur kocok dan lanjut baluri dengan oatmeal.
Langkah 10
Bisa langsung digoreng atau simpan dalam freezer
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua